Hari #21
Sesuai jadwal, hari ini Haikal dan Aura belajar untuk materi akademis menulis dan math.
Untuk menulis, Aura latihan menulis di buku tentang satu buku bergambar tentang kelinci.
Sedang untuk Math, Aura mengerjakan soal melalui aplikasi online IXLMath.com.
Sedang untuk Haikal, haikal menyampaikan kalo dia setiap minggunya akan menulis cerita lanjutan Belti dan Jelo ke 3 di buku. Dia bilang nanti pada saat bulan Desember, jadi kalo ada kelas menulis cerivitas kembali, dia sudah memiliki beberapa cerita yang bisa dibuat bukunya kembali.
Untuk Math, Haikal masih melanjutkan latihan berhitung dengan ribuan hingga digit yang lebih banyak dan dijumlahkan kebawah.
Badge untuk hari ini poin ketiga, very good.
Setelah berikhtiar mulai di bulan April dengan metode CM, belajar tidak terlalu mempush anak-anak. Ada target yang coba dilatihkan dan dibiasakan ke anak-anak terkait pelajaran akademis adalah good habits yang lebih dikedepankan.
Pada siang hari, Aura minta dibacakan satu cerita Curious Gèorge. Dan saya minta Aura menarasikannya.
Pelan-pelan, semoga bisa terus berkembang lebih baik ya Nak.
Untuk kelompok buku kategori living books masih terbatas, diikhtiarkan mulai dari yang dia ingin coba terlebih dahulu. Sebelumnya mencoba untuk Winnie The Pooh ternyata buku terjemahannya agak sulit dimengerti anak. Bingung adek, kata Haikal dan Aura π
#hser
#narasi
#tantangan30hari
#kelaskepompong
#bundacekatan
#institutibuprofesional
#24Maret-22 April 2020
#HariKe21
#13April2020
#MetodeBelajarCM
Sesuai jadwal, hari ini Haikal dan Aura belajar untuk materi akademis menulis dan math.
Untuk menulis, Aura latihan menulis di buku tentang satu buku bergambar tentang kelinci.
Sedang untuk Math, Aura mengerjakan soal melalui aplikasi online IXLMath.com.
Sedang untuk Haikal, haikal menyampaikan kalo dia setiap minggunya akan menulis cerita lanjutan Belti dan Jelo ke 3 di buku. Dia bilang nanti pada saat bulan Desember, jadi kalo ada kelas menulis cerivitas kembali, dia sudah memiliki beberapa cerita yang bisa dibuat bukunya kembali.
Untuk Math, Haikal masih melanjutkan latihan berhitung dengan ribuan hingga digit yang lebih banyak dan dijumlahkan kebawah.
Badge untuk hari ini poin ketiga, very good.
Setelah berikhtiar mulai di bulan April dengan metode CM, belajar tidak terlalu mempush anak-anak. Ada target yang coba dilatihkan dan dibiasakan ke anak-anak terkait pelajaran akademis adalah good habits yang lebih dikedepankan.
Pada siang hari, Aura minta dibacakan satu cerita Curious Gèorge. Dan saya minta Aura menarasikannya.
Pelan-pelan, semoga bisa terus berkembang lebih baik ya Nak.
Untuk kelompok buku kategori living books masih terbatas, diikhtiarkan mulai dari yang dia ingin coba terlebih dahulu. Sebelumnya mencoba untuk Winnie The Pooh ternyata buku terjemahannya agak sulit dimengerti anak. Bingung adek, kata Haikal dan Aura π
#hser
#narasi
#tantangan30hari
#kelaskepompong
#bundacekatan
#institutibuprofesional
#24Maret-22 April 2020
#HariKe21
#13April2020
#MetodeBelajarCM
Komentar
Posting Komentar